Game Free Fire : Battleground
dengan genre Battle Royale harus diakui
memang sedang booming di kalangan para gamers, baik itu kalangan Gamer Platform PC maupun Android serta iOS. Namun pada
kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai tips dan trik Free Fire Battleground untuk
mendapatkan booyah di game Free
Fire-Battleground dengan
strategi yang jitu!
Pilihan Mendarat
Tempat pendaratan merupakan
salah satu faktor terpenting supaya kamu dapat melakukan loot dengan tenang.
Pilihlah tempat paling ujung atau tempat dengan bangunan sedikit, karena musuh
akan selalu mengincar tempat yang bangunannya paling banyak.
Looting
dengan benar


Cara
looting juga mempengaruhi faktor kamu untuk BOOYAH, tapi yang terpenting juga
skill. Pertama carilah senjata & tas terlebih dahulu, saya sarankan untuk
mengambil SMG dan M1014 ( terserah kalian juga sih). Setelah itu carilah medkits sesuai ukuran tas.
Untuk
tas :
- Level
1 : 3 Medkit
- Level
2 : 5 Medkit
- Level
3 : 8 Medkit
Selain itu carilah panci kalo ketemu, karena dapat menangkis tembakan dari belakang semisal lawan membokong.

Sesudah looting, carilah tempat yang nyaman untuk sembunyi seperti di reruntuhan bangunan, dirumah bertingkat, kamp atau sebuah semacam pos kecil. Perhatikan suara, jika ada suara langkah kaki atau mesin mobil berarti ada musuh yang berada di dekatmu.

Selain itu carilah panci kalo ketemu, karena dapat menangkis tembakan dari belakang semisal lawan membokong.
Sembunyi Di Zona Aman

Selalu Sigap

Jangan pernah lengah, tetap perhatikan sekitar dan jangan sampai terlihat oleh musuh dan perhatikan suara, jika ada suara langkah kaki atau mesin mobil berarti ada musuh yang berada di dekatmu. Jangan lupa memperhatikan map kecil di pojok kiri juga bila ada tanda segitiga merah di map, itu berarti ada musuh yang sedang baku tembak.
Teruslah berlatih untuk BOOYAH ^^, begitulah Tips Bermain Free Fire : Battleground dari saya. Jika ingin bertanya tanyakan dikomentar :)
Teruslah berlatih untuk BOOYAH ^^, begitulah Tips Bermain Free Fire : Battleground dari saya. Jika ingin bertanya tanyakan dikomentar :)
No comments:
Post a Comment